Apel Kehormatan di Binjai, Kalapas Theo Adrianus dan Forkopimda Hadiri Renungan Suci

AKURAT NEWS 24 MEDAN

- Redaksi

Sabtu, 17 Agustus 2024 - 14:34 WIB

5013 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BINJAI
“Bangsa yang besar adalah bangsa yang menghargai jasa para pahlawan,” demikian ungkapan yang sering kita dengar.

Kemerdekaan Republik Indonesia tak terlepas dari perjuangan para veteran yang telah mengorbankan nyawa demi negara.

Pada hari Jumat, 16 Agustus 2024, pukul 23.30 WIB, bertempat di Taman Makam Pahlawan Syuhada Kota Binjai, Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Binjai, Theo Adrianus, A.Md.I.P., S.H., M.H., menghadiri Apel Kehormatan dan Renungan Suci.

Acara tersebut dilaksanakan di Jalan T. Imam Bonjol, Kelurahan Timbang Langkat, Kecamatan Binjai Timur.

Dalam kegiatan tersebut, Dandim 0203/Langkat, Letkol Arh FX Ibnu Hardiyanto, S.E., bertindak sebagai Inspektur Upacara dan memimpin penghormatan kepada arwah para pahlawan yang telah gugur di medan perang.

Renungan Suci dan Penghormatan Arwah Para Pahlawan bertujuan untuk mengenang jasa-jasa para pahlawan yang telah mengorbankan jiwa raga mereka dalam perjuangan mencapai kemerdekaan Republik Indonesia.

Turut hadir dalam apel tersebut antara lain Walikota Binjai, Drs. H. Amir Hamzah, M.AP., Dandim 0203/Langkat, Kajari Kota Binjai, Kapolres Binjai, Ketua Pengadilan Kota Binjai, ASN Kota Binjai, tokoh masyarakat Kota Binjai, serta para tamu undangan lainnya.(red)

Berita Terkait

KPU Kota Medan Berikan Sosialisasi Pilkada 2024 kepada Warga Binaan Rutan Perempuan Medan
Lemahnya Perlindungan Data Pribadi berpotensi merusak demokrasi Indonesia
Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Gelar Razia Gabungan Bersama TNI, Polri, dan BNN Kabupaten Simalungun
Mantan Legislator Sumut Nurhasanah Mohon Keadilan Kepada Presiden Prabowo Subianto
Menteri Agus Andrianto : Video Viral Pesta Sabu, Kalapas di Non Aktifkan dan Penyebar Video Diposisikan Justice Kolaborator
Polsek Medan Tembung Tangkap 4 Pelaku Pembunuhan Wanita yang Ditemukan di Tumpukan Sampah
Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Perketat Keamanan dengan Patroli Tembok Branggang dan Gorong-gorong
Program Ketahanan Pangan di Lapas Narkotika Pematang Siantar Wujudkan Kemandirian Warga Binaan

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 18:20 WIB

KPU Kota Medan Berikan Sosialisasi Pilkada 2024 kepada Warga Binaan Rutan Perempuan Medan

Kamis, 21 November 2024 - 10:08 WIB

Lemahnya Perlindungan Data Pribadi berpotensi merusak demokrasi Indonesia

Rabu, 20 November 2024 - 00:45 WIB

Mantan Legislator Sumut Nurhasanah Mohon Keadilan Kepada Presiden Prabowo Subianto

Selasa, 19 November 2024 - 17:44 WIB

Menteri Agus Andrianto : Video Viral Pesta Sabu, Kalapas di Non Aktifkan dan Penyebar Video Diposisikan Justice Kolaborator

Sabtu, 16 November 2024 - 22:00 WIB

Polsek Medan Tembung Tangkap 4 Pelaku Pembunuhan Wanita yang Ditemukan di Tumpukan Sampah

Jumat, 15 November 2024 - 16:56 WIB

Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Perketat Keamanan dengan Patroli Tembok Branggang dan Gorong-gorong

Kamis, 14 November 2024 - 13:20 WIB

Program Ketahanan Pangan di Lapas Narkotika Pematang Siantar Wujudkan Kemandirian Warga Binaan

Selasa, 12 November 2024 - 07:36 WIB

Kenang Jasa Para Pahlawan, Rutan Perempuan Medan Laksanakan Upacara Peringatan Hari Pahlawan

Berita Terbaru