Adhi Makayasa Akpol 2005, AKBP Dr. Samian, SH, S.IK, M.Si Jabat Kapolres Sukabumi

AKURAT NEWS 24

- Redaksi

Sabtu, 27 Juli 2024 - 20:23 WIB

5020 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

AKBP Dr. Samian, SH, S.Ik, M.Si. (Doc. Pribadi).

JAKARTA || Peraih Adhi Makayasa Akpol 2005, AKBP Dr. Samian, SH, S.IK, M.Si mengemban jabatan baru sebagai Kapolres Kabupaten Sukabumi, Polda Jabar.

Pengangkatan jabatan baru tersebut tersebut tertuang dalam surat telegram Kapolri bernomor 1554/1192/VII/2024 Tanggal 26 Juli 2024 yang diterima Wartawan, Sabtu (27/7/2024).

Dilansir dari beberapa sumber, Peraih Adhi Makayasa 2005 ini sebelumnya pernah menduduki beberapa jabatan penting pada Fungsi Teknis Reskrim di wilayah hukum Polda Metro Jaya dan Bareskrim Polri.

Pada 2015 silam, AKBP Dr. Samian, SH, S.IK, M.Si pernah menduduki jabatan Kasat Reskrim Polres Tangerang Selatan, yang sebelumnya pada tahun 2013 sempat menjabat sebagai Kanit Idik Krimsus Polres Metro Jakarta Timur, Kemudian pada 2016 menjabat Kanit II Subdit II/Harda Ditreskrimum Polda Metro Jaya dan sebagai motor penggerak Satgas Mafia Tanah Polda Metro Jaya.

Selanjutnya, Pria kelahiran Kota Wali Demak, Jawa Tengah ini, setelah menyelesaikan Pendidikan Sespimen Polri Angkatan 60 T.A. 2020 mendapatkan penempatan di Bareskrim Polri dan menjabat sebagai Kanit 4 Subdit V IKNB Dittipideksus Bareskrim Polri. Dan pada tahun 2021 menjabat Kanit III Subdit I Indag Dittipideksus Bareskrim Polri dan tergabung dalam Satgas Pangan Polri.

Selanjutnya pada tahun 2022 kembali berdinas di Polda Metro Jaya dan menduduki beberapa jabatan penting, yakni Kapolsek Metro Menteng, Kasubdit IV/Jatanras dan Kasubdit I/Kamneg Ditreskrimum Polda Metro Jaya.

Banyak prestasi yang ditorehkan oleh AKBP. Dr. Samian, SH, S.IK, M.Si pada saat tergabung di Satgas Mafia Tanah dan Satgas Pangan Polri.

Sementara itu, AKBP Dr. Samian, SH, S.IK, M.Si menyampaikan terima kasih atas tugas baru yang diberikan Pimpinan Polri sebagai Kapolres Kabupaten Sukabumi, Polda Jabar, semoga diberikan kesehatan, kelancaran dan kesuksesan dalam mengemban tugas. (Red).

Berita Terkait

Panitia Mubes ke-29 GPDI Tahun 2025 Berkunjung Ke Pemkab Simalungun Diterima PLT. Bupati Simalungun
Bikin Bangga, Provinsi Sumut Duduki Peringkat Empat pada PON XXI dengan Total 254 Medali
Pegawai Muslim Rutan Medan Santuni Anak Panti Al-Wasliyah
Ketum Bara JP: Hasto Melanggar Hukum, Dia Fitnah Presiden Jokowi
Kalapas Binjai Hadiri Rapat Paripurna DPRD, Dengarkan Pidato Kenegaraan
Selayang Pandang H.Said Sani Dari Mantan Wakil Bupati, Kini Mantapkan Diri Calon Bupati Gayo Lues
H.Said Sani dan Saini Silaturahmi Ke Rumah H.Bahrun Porang
Ferdy Sanjaya Sosok di Balik Berjalannya Dapur Umum GRIB Jaya Kota Medan

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 23:58 WIB

Dukung Program Akselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan, Kalapas Narkotika Samarinda Gandeng APH Geledah Serta Tes Urin WBP dan Petugas

Senin, 4 November 2024 - 08:03 WIB

Gedung Baru Ex-BLBI Siap Dimanfaatkan Kemenkumham Sumut untuk Pelayanan Hukum dan Pemasyarakatan

Kamis, 31 Oktober 2024 - 13:24 WIB

Lapas Perempuan Bandung Jadi Role Model untuk Zona Integritas WBK

Rabu, 30 Oktober 2024 - 18:20 WIB

Prestasi membanggakan Team Karate Kodim 0812 Lamongan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 19:26 WIB

Verifikasi TPN KemenPAN-RB, Langkah Krusial Kanwil Kemenkumham Kalteng Menuju WBBM

Kamis, 24 Oktober 2024 - 18:10 WIB

Pastikan Keamanan Saat Kunjungan Presiden dan Para Menteri Di Magelang, Polda Jateng Libatkan Unit K9 dan Pasukan Taktis Brimob

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 18:27 WIB

Sosoknya, Tegas Dan Bersahaja, Dalam Coolling System Dengan PT EDI, Kapolsek Kuntodarussalam Dapat Pujian Dari Perusahaan

Senin, 14 Oktober 2024 - 18:40 WIB

Efektivitas MKNW dan MPWN Ditingkatkan, Kanwil Kemenkumham Kalteng Pilih Wakil Ketua Melalui Voting

Berita Terbaru